Kuliah Umum Prodi Magister UNIGA Bersama Kaporles Garut dan Dinas Pendidikan

Jum’at, 22 Juli 2022 mahasiswa Program Studi Magister Universitas Garut mengadakan kuliah umum dengan narasumber Bapak AKBP Wirdhanto Hadicaksono sebagai Kepala PORLES Garut dengan materi yang disampaikannya yaitu tentang “Kolaborasi Penciptaan Keamanan dan ketertiban Dalam Upaya Menciptakan Garut yang Tertib dan Aman”. Sedangkan pada sesi kedua, kuliah umum dilanjut dengan narasumber Dr. Asep Saepul Hidayat, M.Pd., perwakilan dari Dinas Pendidikan pada Bidang Kasi Kurikulum Bidang SMP, dengan materi yang disampaikannya adalah “Arah Kebijakan Daerah Bidang Pendidikan di Pasca Pandemi”.