VISI

Menjadi penyelenggaran program magister terkemuka dalam mengembangkan Manajemen Pendidikan Islam dengan menghasilkan sumberdaya manusia terdidik, beriman, berkualitas, dan berakhlak mulia dengan kompetensi yang mampu bersaing pada tataran nasional, regional, dan global.

 

MISI
  1. Menyelenggarakan Program Magister Manajemen Pendidikan Islam dengan konsep yang rapih dan basis teknologi yang mutakhir;
  2. Membekali mahasiswa dengan pengetahuan teori dan profesionalisme di bidang Manajemen Pendidikan Islam;
  3. Membekali mahasiswa dengan langkah-langkah ilmiah dalam merumuskan dan meyelesaikan suatu masalah khususnya di bidang Manajemen Pendidikan Islam;
  4. Menggali dan merumuskan konsep-konsep baru dalam bidang Manajemen Pendidikan Islam dalam rangka penelitian dan pengembangan ilmu pengetahuan serta mempublikasikannya ke dunia pendidikan di luar Universitas Garut dan masyarakat umum lainnya;
  5. Menjalin erat hubungan kerjasama keilmuan dan implementasi Manajemen Pendidikan Islam dengan institusi-institusi lain seperti lembaga pemerintahan, perusahaan bisnis, lembaga sosial dan pendidikan serta lembaga lainnya di tengah masyarakat.

 

TUJUAN
  1. Menghasilkan Magister Manajemen Pendidikan Islam dengan konsentrasi yang menguasai berbagai pendekatan interdisiplin ilmu, metodologi analisis, research and development kajian Manajemen Pendidikan Islam;
  2. Menghasilkan tenaga-tenaga peneliti tingkat Magister yang memahami teori dan metodologi Manajemen Pendidikan Islam sebagai pendekatan interdisiplin, sehingga mereka sanggup mengembangkan teori dan penerapan sesuai dengan konsentrasi;
  3. Menghasilkan Magister Manajemen Pendidikan Islam yang mampu menginterpretasikan kebijakan Manajemen Pendidikan Islam dalam suatu tatanan sistem;
  4. Memberikan nilai manfaat bagi pembangunan masyarakat dalam pengembangan teori, model dan pendekatan masalah Manajemen Pendidikan Islam.

 

SASARAN
  1. Terselenggaranya Tridharma Perguruan Tinggi, yang mencakup: pendidikan, penelitian, dan pengabdian pada masyarakat secara baik;
  2. Terselenggaranya sistim administrasi sesuai dengan tugas pokok dan fungsi pendidikan tinggi;
  3. Terwujudnya kemanfaatan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam membantu masyarakat untuk memecahkan masalah Manajemen Pendidikan Islam dalam hal meningkatkan mutu kerja dan pendapatan masyarakat;
  4. Terciptanya lulusan yang memiliki kompetensi Manajemen Pendidikan Islam, berkemampuan bersaing yang tinggi, memiliki fungsi nilai tambah yang dilandasi nilai-nilai luhur agama dan kemanusiaan; mampu melakukan analisis dari berbagai pendekatan interdisiplin ilmu, metodologi analisis, research and development kajian Manajemen Pendidikan Islam; dan mampu menginterpretasikan kebijakan Manajemen Pendidikan Islam dalam suatu tatanan sistem

 

DOSEN MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM
  1. Prof. Dr. H. Jusman iskandar, MS.
  2. Prof. Dr. H. Endang Soetari, Ad., MS.
  3. Prof. Dr. H. M. Ali Ramdhani, MT.
  4. Prof. Dr. Hj. Ieke Sartika Iriany, MS.
  5. Dr. Ir. Abdussy Syakur Amin, M. Eng.
  6. Dr. Ijudin, M. Si.
  7. Dr. Hj. Hilda Ainissyifa, M. Ag.
  8. Dr. Masripah, M. Si.
  9. Dr. Nahdi Hadiyanto, M. Si.
  10. Dr. H. Hilmi Aulawi, MT.
  11. Dr. H. Koko Abdul Kodir, M. Ag.
  12. Dr. H. Badruzzaman M. Yusuf, MA.

 

KURIKULUM MAGISTER MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM 2019-2020

Semester 1 :

  • MKD 2101 Studi Al-Quran
  • MKD 2102 Studi Hadits
  • MKD 2103 Bahasa Arab
  • MKU 2105 Teori Pendidikan Islam
  • MKU 2106 Teori Ilmu Sosial
  • MKU 2112 Kebijakan & Perencanaan Strategi Pendidikan Islam

Semester 2 :

  • MKD 2204 Pemikiran dan Peradaban Islam
  • MKP 2218 Statistika
  • MKU 2207 Filsafat Ilmu
  • MKU 2208 Metodologi Penelitian
  • MKU 2210 Sejarah Lembaga Pendidikan
  • MKU 2214 manajemen Sumberdaya Pendidikan

Semester 3 :

  • MKU 2311 Startegi Pembelajaran Tentang Islam
  • MKU 2315 Supervisi, Evaluasi & Pengawasan Pendidikan Islam
  • MKU 2316 SI Manajemen Pendidikan Islam Berbasis ICT
  • MPI 2313 Kepemimpinan dalam pendidikan
  • MPI 2315 Pembiayaan Pendidikan
  • MPI 2316 Perilaku Organisasi

Semester 4 :

  • MPI 1321 Seminar UP
  • MPI 6322 TESIS